Bagikan informasi tentang Media Boneka Karakter dalam Pembelajaran di SD kepada teman atau kerabat Anda.
Banyak guru yang beranggapan bahwa pembelajaran kelas bawah (kelas 1, 2, dan 3) bisa diberi perlakuan yang sama seperti kelas atas (kelas 4, 5, dan 6), padahal tidak. Kelas bawah terutama kelas 1 membutuhkan perhatian yang ekstra karena masa peralihan dari usia anak bermain menuju kesiapan belajar.
Menciptakan pembelajaran yang menyenangkan dan nyaman perlu di ruang-ruang kelas. Sesuai dengan pendapat pakar pendidikan, Jerome S. Bruner yang menyatakan bahwa anak kelas 1 merupakan siswa yang tergolong dalam tahap enaktif dalam belajarnya. Sejalan dengan itu, Jean Piaget juga menyatakan siswa kelas 1 tergolong usia belajar dalam tahapan operasional konkret sehingga membutuhkan media pembelajaran. Jadi peran media konkret sangat membantu dalam proses belajar mengajar di kelas.
Melalui Buku ini pembaca dapat memperoleh pengetahuan dalam penerapan Kurikulum 2013 di kelas 1. Penerapan penggunaan media konkret berdasarkan kajian teoritis dan pengalaman empiris di kelas. Buku ini semoga bermaanfat terutama untuk rekan sejawat sesama pendidik dan pemerhati pendidikan lainnya.
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
Belum ada ulasan untuk produk Media Boneka Karakter dalam Pembelajaran di SD