Komputer merupakan perangkat teknologi informasi dan komunikasi yang sudah menjadi bagian dari kehidupan manusia. Komputer tidak hanya berperan dalam bidang pengetikan atau penghitungan, namun telah merambah ke berbagai bidang lainnya, termasuk bidang komunikasi. Bidang pendidikan, ekonomi dan bisnis, militer, seni, hiburan, jaringan telekomunikasi dan lain-lain telah memanfaatkan kemampuan komputer untuk membantu memecahkan masalah. Dalam bidang pendidikan, komputer dapat dimanfaatkan sebagai media penunjang pembelajaran, alat analisis, dan hal-hal yang terkait dengan kegiatan akademik. Pemanfaatan komputer dalam bidang ekonomi dan bisnis dapat kita lihat melalui berbagai sektor usaha yang sekarang hamper seluruhnya terkomputerisasi
Modul ini disusun dalam rangka mempersiapkan mahasiswa mampu dalam mata kuliah dan praktikum Komputer Dasar Program Studi Diploma 3 Teknologi Bank Darah yang menghasilkan tenaga kesehatan sebagai teknisi pelayanan darah khususnya dalam mata kuliah Komputer Dasar. Modul Komputer Dasar ini diharapkan dapat menjadi pedoman bagi mahasiswa, dosen dan asisten praktikum dalam menyelenggarakan seluruh kegiatan pembelajaran mata kuliah Komputer Dasar Program Studi Diploma 3 Teknologi Bank Darah yang sesuai dengan peran dan fungsi serta kompetensi yang ditetapkan.
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
Belum ada ulasan untuk produk KOMPUTER DASAR